Bibit Cabe Rawit Jengki
Agrotani.com – Cabe Rawit Jengki merupakan jenis tanaman yang tergolong pada anggota genus Capsicum. Cabai rawit jangki banyak sekali di budidayakan di indonesia dan hasil buah cabai rawit sangat digemasi oleh masyarakat, alasan kenapa varietas ini populer di masyarakat karena rasanya yang pedas dan umur tanaman yang bisa lama dan menghasilkan buah yang lebat. Cabai ini berubah warnanya dari hijau menjadi merah saat matang. Jenis Cabe Rawit Jengki tergolong jenis cabai unggulan, untuk anda yang ingin menanam jenis cabai ini bisa anda dapatkan di toko pertanian terdekat sengan harga beragam.
Keunggulan jenis cabai rawit jangki :
- Rasa lebih pedas
- Umur lama sehingga panen bisa berkali-kali
- Bisa ditanam di dataran rendah dan dataran tinggi.
- Harga jual tidak sulit.
- Jarang sekali terserang hama
- Jarang sekali terserang penyakit
Cara pemupukan yang cocok adalah dikocor, tanaman jenis ini sangat cocok pada tanah lempung berpasir, perawatan dan cara budidaya juga takalah penting untuk memulai budidaya dengan panen yang melimpah. Baca artikel kami selanjutnya untuk mempelajari mengenai tanaman cabai. Berapa penghasilan buah pada 1 pohon bibit cabai jangki ?
- Jenis – jenis cabai budidaya
- Jenis – jenis cabai hias
- Cara budidaya cabai rawit hasil melimpah
- Sejarah cabai masuk ke indonesia
- Cabai hias Warna-warni untuk hiasan pekarangan
Masuk Forum Kami Lewat Facebook atau Twitter
0 Response to "Bibit Cabe Rawit Jengki"
Post a Comment