Cara Budidaya Bunga Melati – Bunga Melati ( Jasmine officinalle ) adalah tanama bunga hias yang dapat timbuh dengan baik. Bunga melati ini mulai berkembang di Indonesia pada tahun 1923 hingga saat ini. Budidaya tanaman bunga melati ini tidaklah memakan waktu yang cukup lama, namun hanya melakukan pemeliharaan intensif saja.
Dengan melakukan pemeliharan atau perawatan yang tepat pada tanaman bunga melati ini akan mempercepat pertumbuhan serta juga memiliki dukungan suhu lingkungan yang bagus juga akan mempercepat pertumbuhannya. Budidaya bunga melati ini dapat di budidayakan di suptropis dan tropis serta juga pada dataran rendah dan tinggi. Bagi yang ingin membudidayakan bunga melati ini dapat melakukan dengan cara antara lain.
Syarat Pertumbuhan
- Memiliiki curah hujan normal
- Suhu lingkungan 28-36 derajat
- Kelembapan hingga 50 – 80 %
- Sinar matahari cukup.
- Memiliki kandungan tanah organik ( subur, dan gembur )
- Ketinggian dataran tinggi 10-1.600 m dpl dan rendah 600 m dpl.
- Serta memililiki pH keasaman 5-7
Pembibitan Bunga Melati
Pembibitan ini dapat di lakukan dengan cara antara lainnya sebagai berikut :
- Menancapkan setiap stek medium persemaian 10-15 cmm dari panjang stek, lalu tutup dengan wadah persemain dengan beberapa lembar plastik transparan.
- Pemeliharaan semai ini dapat di lakukan dengan menempatkan anakan stek tersebut kedalam wadah atau polibag kedalamnnya. Kemudian siram dengan air hingga basah.
- Pemeliharaan bibit stek ini di lakukan dengan penyiraman 2 kali sehari, menempatkan bibit agar terkena matahari cukup dan dapat pindahkan bibit pada umur 3 bulan kedalam polibag yang sudah di campurkan dengan bahan organik dan anorganik.
- Sebelum pemindahan sebaiknya, memperhatikan kondisi bibit bunga melati dengan sebaik mungkin sebelum masa penanaman.
Pengelolahan Media Tanam
Pengelolahan media sangat mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tanaman bunga melati. Oleh karena itu, harus di lakukan dengan sebaik mungkin. Pengelolahan media tanam ini di lakukan dengan cara :
- Membuka lahan atau kebun dengan membersihkannya dari tanaman liar atau gulma di sekitar kebun atau lahan.
- Kemudian melakukan pencangkulan, pemerataan dan pembajakan hingga gembur dan subur. Dan diamkan selama 15 hari.
- Setelah itu, lakukan pembuatan bedengan dengan lebar 100-120 cm, tinggi 30-40 cm dan jarak antara bedengan 40-60 cm.
- Kemudian sebelum pembuatan bedengan sebaiknya mencampurkan media tanah terlebih dahulu dengan pupuk organik dan juga melakukan pengapuran terlebih dahulu. Dan diamkan 3-4 hari sebelum tanam.
Penamanan Bunga Melati
Penanaman pada bunga melati ini tergolong mudah dan sederhana yaitu melakukan pemberian pupuk kembali di bagian permukaan tanah atau lubang tanam, dan juga membuat jarak tanam sekitar 2-3 cm. Setelah itu, lakukan pembuatan lubang tanam sekitar 20-25 cm bahkan lebih tergantung perakaran pada tanaman bunga melati. Lalu tanam bunga melati di didalam lubang tersebut dan masukan kembali tanah yang sudah tercampur dengan media pupuk dan siram hingga basah.
Pemeliharaan Bunga Melati
Pemeliharaan bunga melati dapat di lakukan dengan cara penyulam, penyiangan, pemupukan, penyiraman dan penyemprotan pestisida. Penyulaman ini di lakukan dengan mengantikan tanaman yang layu dan matu dengan tanaman yang baru. Penyiangan ini di lakukan dengan taeratur dengan cara membersihkan tanaman liar atau gulma yang ada disekitar tanaman bunga melati.
Pemupukan ini di lakukan dengan berskala yaitu menggunakan pupuk urea, tsp, dan kcl sesuai dengan dosis yang di tentukan. Penyiraman pada tanaman bunga melati dapat di lakukan 2 kali dalam sehari. Sedangkan penyemrotan pestida dapat di lakukan dengan berskala untuk menghindari serangan hama dan penyakit pada tanaman bunga melati.
Pemanenan Bunga melati
Pemanenan ini dapat di lakukan ketika tanaman bunga melati sudah berbunga pada umur 7-12 bulan setelah masa tanam. Pemanenan ini daapt di lakukan dengan cara menggunting atau memotong tangkai bunga pada tanaman melati. Pemanenan ini dapat di lakukan secara berkali-kali sampai umur tanaman hingga 5-10 bulan. Pemanenan bunga melati ini dapat di lakukan pada sore dan pagi hari untuk menjaga kualitas bunga tetap segar dan tidak mudah layu.
Baca juga :Klasifikasi dan Morfologi Tanaman Bayam
0 Response to "Cara Budidaya Bunga Melati"
Post a Comment