1 Pohon Cabe Menghasilkan Berapa Kg

1 Pohon Cabe Menghasilkan Berapa Kg


Agrotani.com – Tanaman cabai akan semakin lebat dan berbudah banyak jiaka budidaya yang kita lakukan baik dan benar. Dalam 1 pohon tanaman cabai dapat menghasilkan rata-rata 10 kg/tanaman pada varietas cabai rawit jangki. Dalam budidaya cabai ada beberapa faktor keberhasilan yang mempengaruhi jumlah hasil tanaman cabai.

1. Varietas tanaman cabai


Varietas sangat berpengaruh pada produktifitas tanaman, dari beberapa cara yang di lakukan dan faktor yang mendukung cabai anda 30% dari varietas.

2. Hama dan penyakit


Bukan tidak mungkin tanaman yang kita tanam menjadi menurun dan bahkan dapat gagal panen oleh hama dan penyakit, solusinya maka anda haru melakukan pencegahan dan pemberantasan hama dan penyakit secara terkontrol.

3. Faktor internal


4. Faktor exsternal

Bukan hanya itu saja jika kita mengukur berapa pengaruh yang dihasilkan untuk mempengaruhi hasil panen tersebut juga berdampak pada kualitas tanaman yang anda tanam. Seperti halnya tanaman lainnya membutuhkan perawatan yang sangat harus kita perhatikan guna mendapat hasil yang maksimal, pada tanaman cabai pun demikian dari mulai pengolahan lahan, pemupukan, penanggulangan hama dan penyiraman sangat berpengaruh pada tanaman cabai anda.

Banyak pengusaha cabai rawit yang memperhatikan kualitas hasil panen anda, pasaran anda sangat menyukai cabai rawit dan anda tentu harus melihat pasaran, varietas mana yang cocok untuk konsumen anda. Jangan di tanya lagi dari beberapa pengusaha tanaman ini yang sukses dari budidaya cabai rawit.

Artikel Terkait :

  • Jenis – jenis cabai budidaya
  • Jenis – jenis cabai hias
  • Cara budidaya cabai rawit hasil melimpah
  • Sejarah cabai masuk ke indonesia
  • Cabai hias Warna-warni untuk hiasan pekarangan


Masuk Forum Kami Lewat Facebook atau Twitter
Sumber : http://www.agrotani.com/1-pohon-cabe-menghasilkan-berapa-kg/


0 Response to "1 Pohon Cabe Menghasilkan Berapa Kg"

Post a Comment